BERBAGI
[responsivevoice_button voice="Indonesian Female" buttontext="Dengarkan Artikel ini.."]

RAM merupakan sebuah singkatan dari Random Acces Memory, secara singkatnya RAM merupakan memori akses acak. RAM merupakan suatu tipe ruang penyimpanan komputer yang di dalamnya bisa diakses dengan waktu yang konstan tanpa terpengaruh letak data di dalam memori. Fungsi RAM sendiri adalah untuk membantu kinerja dari suatu perangkat komputer agar dapat menyimpan data secara temporary. Banyak sekali merk RAM yang ada di pasaran, dan tentu yang paling banyak di cari adalah RAM dengan merk V-Gen. Bagi anda yang tengah mencari informasi mengenai harga RAM V-Gen terbaru, berikut ini kami sampaikan daftar harga RAM V-Gen terbaru.

daftar harga RAM V-Gen

Daftar Harga RAM V-Gen Terbaru

Oke, langsung saja kami berikan daftar harga RAM V-Gen terbaru berikut daftarnya; RAM V-GeN tipe DDR1 1GB PC3200 dibanderol dengan harga Rp 450 ribuan, sedangkan untuk RAM V-GeN tipe DDR2 1GB PC5300 dibanderol dengan harga Rp 225 ribuan, dan untuk RAM V-GeN tipe DDR2 2GB PC5300 dibanderol dengan harga Rp 375 ribuan. Untuk RAM V-GeN tipe DDR2 1GB PC6400 dibanderol dengan harga yang juga sangat terjangkau, yakni Rp 225 ribuan, sedangkan untuk RAM V-GeN tipe DDR2 2GB PC6400 ini dibanderol dengan harga Rp 375 ribuan. Selanjutnya adalah RAM V-GeN tipe DDR3 1GB PC10600 / 1333Mhz dibanderol dengan harga Rp 168 ribuan.

Baca Juga:  Harga Ponsel Blackberry Priv Android Terbaru 2016

harga ram vgen

Daftar yang selanjutnya adalah RAM dengan merk V-GeN tipe DDR3 2GB PC10600 / PC12800 yang dibanderol dengan harga sangat terjangkau, yaitu Rp 195 ribuan, ada lagi RAM merk V-Gen lainnya yaitu V-GeN tipe DDR3 4GB PC10600 / PC12800 yang juga dibanderol dengan harga yang terjangkau, yakni Rp 368 ribuan. Selanjutnya adalah RAM merk V-GeN tipe DDR3 8GB PC10600 / PC12800 yang dibanderol dengan harga Rp 698 ribuan. Demikianlah daftar harga RAM V-Gen terbaru yang bisa kami berikan, semoga bisa bermanfaat dan untuk detil yang lebih jelas anda bisa melihat daftar RAM terbaru yang lainnya di link berikut ini

Baca juga : Daftar Harga RAM Segala Merk Terbaru 2015

Deskripsi: Daftar harga RAM V-Gen tentu akan sangat diperlukan khususnya bagi mereka yang tengah berburu RAM berkualitas serta bermutu tinggi sekaliber V-Gen yang telah terbukti keunggulannya.

LEAVE A REPLY

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.